Tinggalkan
Hal Ini Untuk Kesuksesan Usaha Anda
Pernahkah
anda mendengar diri anda sendiri berkata, “Ini adalah bisnis saya, dan saya
akan melakukan apa pun yang saya inginkan dengan bisnis saya?” Menyingkirkan
sikap seperti ini adalah langkah pertama jika anda ingin mengubah bisnis anda
menjadi lebih baik.
Mungkin
Anda jenius, tapi Anda juga harus menyadari bahwa Anda tidak mengetahui
segalanya.
Banyak
orang memiliki mimpi untuk membangun usahanya sendiri dan menjadi pengusaha
sukses. Namun dalam perjalanannya ada yang berhasil, tak sedikit juga yang
menemui kegagalan.
Kegagalan
tersebut bisa jadi berasal dari diri Anda sendiri. Tidak peduli seberapa besar
semangat Anda untuk membangun usaha, beberapa kebiasaan buruk yang Anda lakukan dapat membuat bisnis yang
Anda bangkrut di tengah jalan.
1.
Terlalu percaya diri
Percaya
diri merupakan sifat yang diperlukan. Namun tentunya percaya diri memiliki
batas tertentu. Hati-hati kegagalan seorang pebisnis seringkali diakibatkan
oleh sifat ini.
2.
Sulit kerjasama
Pengusaha
yang egois merasa mampu mengatur setiap aspek bisnis mereka. Padahal sebuah
bisnis bakal leboh sukses jika memiliki tim kerja yang solid.
3.
Suka menyalahkan orang
Setiap
profesi apapun itu baik pengusaha, karyawan, dan pejabat ketika mereka gagal melakukan suatu
usaha dan menyalahkan pihak lain, maka bisa dipastikan dia akan menjadi orang
yang tak akan pernah berhasil.
0 comments:
Post a Comment